cara menambah google search engine di firefox pada linux mint

Pengertian
Mesin pencari web (bahasa Inggris: web search engine) adalah program komputer yang dirancang untuk melakukan pencarian atas berkas-berkas yang tersimpan dalam layanan www, ftp, publikasi milis, ataupun news group dalam sebuah ataupun sejumlah komputer peladen dalam suatu jaringan. Search engine merupakan perangkat pencari informasi dari dokumen-dokumen yang tersedia. Hasil pencarian umumnya ditampilkan dalam bentuk daftar yang seringkali diurutkan menurut tingkat akurasi ataupun rasio pengunjung atas suatu berkas yang disebut sebagai hits. Informasi yang menjadi target pencarian bisa terdapat dalam berbagai macam jenis berkas seperti halaman situs web, gambar, ataupun jenis-jenis berkas lainnya.

Latar belakang
setelah saya mengganti OS dari ubuntu ke linux mint, saya melihat search engine di firefox pada linuxmint tidak terdapat search engine google.

Maksud dan tujuan
maksud dan tujuan saya adalah untuk menambah search engine di firefox pada linux mint.

Perlengkapan
  • os linux mint
  • browser
  • koneksi internet
 Durasi
waktu yang dibutuhkan kurang lebih 5 menit.

Tahap pelaksanaan
1. buka browser firefoxnya.
2. kemudian masuk ke link https://www.linuxmint.com/searchengines.php  .
scrol ke bawah dan kita kilik gambar google, jika belum jelas bisa lihat gambar di bawah :
 

 3. setelah memilih search engine google, kemudian kita "add search". lihat gambar dibawah ini :

4. kemudian kita masuk ke preferences
5. kita masuk ke menu search dan pilih seach engine google, lihat gambar di bawah:

selesai, semoga bermanfaat.

Kesimpulan
dengan search engine google, pencarian kita lebih jelas dan mudah.

Referensi
  • teman-teman BLC telkom Klaten

0 Response to "cara menambah google search engine di firefox pada linux mint"

Post a Comment